Proforma Invoice Dalam Accurate

Proforma Invoice Dalam Accurate Hallo sobat ACIS kembali lagi dengan kami ACIS INDONESIA, hari ini saya akan membahas mengenai Proforma Invoice Dalam Accurate, Apasih yang di maksud dengan Proforma Invoice? Maksud proforma invoice dalam dunia perdagangan sering dipakai dalam kegiatan ekspor impor barang. Karena sifatnya yang belum pasti alias proforma maka dalam kegiatan ekspor impor biasanya memakai…

Details
Cara Cek Selisih Kurs tidak Masuk Akal

Cara Cek Selisih Kurs tidak Masuk Akal

Perusahaan yang menggunakan mata uang asing terhtung sangat banyak. Lalu setiap menggunakan mata uang asing akan berdampak pada akun selisih kurs. Mungkin akan terlihat terlalu besar atau pun terlalu keci tidak seperti biasanya. Berikut ini adalah step by step  Cara Cek Selisih Kurs tidak Masuk Akal pada saldo account Realize maupun Unrealize Gain/Loss yang dilihat…

Details

Selisih Kurs

Aktivitas selisih kurs pada accurate akan terposting otomatis tanpa melakukan input jurnal. Sebelum selisih kurs terjadi ada yang harus di setting terlebih dahulu melalui (Setup ) Perisapan > Preferences (Preferensi) > Currency Default Account (Akun Default Mata Uang), untuk masing masing mata uang kita bisa menggunakan akun yang sama atau berbeda. Dalam preferensi terdapat Terealisasi …

Details