Dewasa ini, teknologi terus berkembang dan terus berinovasi untuk memenuhi berbagai kebutuhan manusia pada umumnya. Dulu, untuk berkomunikasi dengan teman atau keluarga yang berbeda kota, kita perlu menulis surat di kertas dan mengirimkannya lewat pos. Lalu seminggu kemudian baru ada balasan atas surat tersebut. Dulu, untuk mencari sebuah informasi, kita perlu mencarinya di koran, majalah atau bahkan ke perpustakaan baru kita mendapatkan informasi itu.
Tapi bagaimana dengan masa sekarang? Kita tidak perlu repot-repot lagi mengirimkan surat untuk dapat menanyakan kabar seseorang. Tinggal buka HP, buka aplikasi WA, Line, Messanger dll untuk dapat berkomunikasi secara langsung. Kita tidak perlu repot-repot lagi mencari informasi di koran, majalah atau perpustakan. Tinggal buka Google.com, maka semua informasi yang kita butuhkan sudah tersaji.
Jaman sekarang kemajuan teknologi memang membuat kita dapat lebih mudah berkomunikasi dengan orang lain dan mendapatkan informasi dalam sekejap. Cukup dengan membuka google.com saja, maka semua informasi yang kita cari dapat langsung kita temukan sana.
Begitu juga dengan perusahaan, dengan perkembangan teknologi tentunya perusahaan patut mempertimbangkan teknologi apa saja yang dapat digunakan di perusahaan, baik itu teknologi informatika ataupun teknologi teknik. Salah satu teknologi informatika yang perlu diperhatikan oleh perusahaan adalah penggunaan Software Payroll untuk dapat menghitung gaji, pajak PPH 21, BPJS, lembur, cuti, data karyawan dll. Banyak alasan Mengapa Perusahaan Membutuhkan Software Payroll? Beberapa diantaranya adalah:
1. Software Payroll/HR dapat menghemat waktu
Dengan adanya software payroll/HR , perusahaan dapat menghemat banyak waktu didalam penghitungan gaji karyawan, lembur, pph 21, BPJS setiap bulannya. Waktu yang dihabiskan untuk mulai dari merekap absensi, merekap lembur, cuti karyawan, pinjaman karyawan, menghitung gaji harian/mingguan/bulanan dalam dipergunakan untuk hal lain yang lebih bermanfaat untuk perusahaan karena semua itu sudah dikerjakan oleh sistem. User hanya perlu mengecek kembali hasil yang sudah disajikan oleh sistem. Software Payroll/HR dapat merekap semuanya itu secara otomatis.
2. Data dapat disajikan dengan cepat dan akurat
Semua data yang ada di Software Payroll/HR dapat disajikan dan diprint secara cepat dan akurat karena semua data tersebut sudah menglink ke setiap bagian yang terkait. Misalnya saja data kepegawaian tersebut sudah menglink ke bagian recruitment, sehingga jika terjadi penambahan karyawan, data tersebut dapat langsung masuk dari bagian recruitment.
3. Perusahaan dapat fokus untuk mengembangkan usahanya
Alasan lain Mengapa Perusahaan Membutuhkan Software Payroll adalah jika perusahaan tersebut sudah menggunakan software, maka perusahaan tidak perlu lagi berfokus mengurus masalah administrasi karyawan dan perhitungan gaji. Semua administrasi dalam dilakukan di software payroll/HR dan perusahaan hanya perlu mengontrolnya saja. Sementara jika semua itu sudah terkontrol dengan baik di Software Payroll/HR, kita dapat fokus dalam menentukan strategi HR dan pengembangan usaha kedepannya.
4. Kebebasan karyawan yang terkontrol
Software payroll yang ada tentunya perlu memiliki fitur ESS (employee self service) yang sudah dimiliki oleh Batik Payroll, dengan fitur ESS ini perusahaan dapat memberikan kebebasan karyawan untuk dapat mengajukan cuti, pinjaman atau bahkan absensi di mobile mereka. Namun, kebebasan yang diberikan itu tetap dapat terkontrol dengan baik dan setiap pelanggaran dapat terdeteksi sejak dini.
5. Kredibilitas Perusahaan Bertambah
Dengan menggunakan Software Payroll/HR, maka perusahaan dapat terlihat lebih maju dan berkembang dibandingkan jika tidak menggunakan software payroll/HR. Hal ini juga dapat menjadi pertimbangan untuk vendor atau investor yang ingin bekerjasama. Perusahaan yang menggunakan software payroll/HR, dapat dianggap proakfit dan open minded terhadap perkembangan teknologi dan jaman.
6. Lebih Mudah Untuk Mengikuti Perubahan Peraturan Perpajakan dan Pemerintah
Mengapa Perusahaan Membutuhkan Software Payroll? Salah satunya juga karena pertimbangan bahwa peraturan perpajakan dan pemerintah terkait dengan kepegawaian dapat berubah sewaktu-waktu dengan cepat. Jika perusahaan menggunakan Software Payroll, maka perusahaan tidak perlu kuatir akan adanya perubahan peraturan tersebut karena developer Software Payroll/HR yang dipakai tentunya akan mengupdate software mereka. Jadi, perusahaan tinggal menyesuaikan dengan perubahan dan updatean yang ada saja.
7. Paperless dan Digitalisasi
Jika menggunakan Software Payroll/HR untuk mencatat data karyawan dan merekap semua informasi terkait dengan karyawan hingga perhitungan gaji, perusahaan tidak perlu mencetak data tsb di kertas lagi atau print slip gaji lagi. Software payroll/HR dapat secara otomatis menampung data dan mengirimkan e-slip gaji ke karyawan secara otomatis.
8. Semua data karyawan direcord dengan lengkap
Di Software Payroll/HR, semua data yang berhubungan dengan karyawan dapat direcord dan dimasukkan secara lengkap hingga ke dokumen softcopynya. Dengan alasan inilah Mengapa Perusahaan Membutuhkan Software Payroll yang mana dapat dilakukan jika perusahaan menggunakan Batik Payroll. Batik Payroll dapat menyimpan dokumen-dokumen karyawan seperti SIM, KTP, Pasport dll dan juga data-data seperti kontrak kerja dan sertifikat karyawan.
9. Perhitungan Pajak yang dapat menyesuaikan dengan peraturan perusahaan dan pemerintah
Kegunaan lain dari Software Payroll/HR untuk Mengapa Perusahaan Membutuhkan Software Payroll adalah software ini dapat menghitung pajak PPH 21 karyawan secara detail dan menyesuaikan dengan regulasi yang ada di perusahaan dan regulasi yang ditetapkan oleh pemerintah.
10. Investasi Aset Tidak Tetap yang sangat benefit
Software Payroll/HR dapat dikategorikan sebagai aset perusahaan yang tidak berwujud. Namun, dibalik itu benefit yang didapatkan sangat besar dan dapat menjadi sebuah alat untuk membuat perusahaan menjadi lebih efektif dan efisien didalam perhitungan dan pencatatan data kepegawaian.
Itulah beberapa alasan Mengapa Perusahaan Membutuhkan Software Payroll? Jika Anda membutuhkan software payroll/HR untuk setiap alasan diatas, jawabannya adalah di Batik Payroll/HR System. Software ini sudah lengkap dan dapat mengakomodir semua urusan HR pada umumnya. Hubungi kami untuk informasi lebih lanjut.
Kami ACIS Indonesia, konsultan penjualan resmi Software BATIK PAYROLL. Kami melayani pelanggan untuk seluruh Indonesia mulai dari Aceh, Pekan Baru, Padang, Dumai, Bengkulu, Lampung, Batam, Padang, Jambi, Medan, Bengkulu, Palembang, Bangka Belitung, Riau, Jakarta, Bandung, Semarang, Surabaya, Bali, Lombok, Kalimantan, Banjarmasin, Pontianak, Manado, Makassar sampai dengan Papua. Dapatkan info lebih lanjut dari kami dengan menghubungi email marketing@acisindonesia.com atau telp 081995302077 dengan Tim Solution Expert kami yang siap membantu Anda. Kami dapat mempresentasikan dan memberikan solusi dari Mengapa Perusahaan Membutuhkan Software Payroll?